Ketentuan Publikasi Kegiatan KKN di direktorijateng.id
Minggu, 29 Oktober 2023
Tulis Komentar
Halo pembaca direktorijateng.id
Untuk kalian yang sedang KKN dan membutuhkan publikasi, kami membuat ketentuan berikut ini:
Skema 1, Sharing benefit:
- Gratis, dengan ketentuan redaksi berhak memilih berita rilis yang layak tayang. Sehingga tidak ada kewajiban redaksi untuk memuat semua kiriman berita.
- Ketentuannya anggota posko follow Instagram direktorijateng dan mempublikasikan di wa, x, ig serta mengunjungi link web berita
Skema 2, Sharing profit:
- Berbayar Rp200 ribu untuk 15 berita untuk satu posko selama kegiatan KKN. Editor berhak mengedit naskah. Editor akan mencantumkan adv atau advertorial atau kemitraan berbayar
Tindaklanjut pilihan skema kerjasama baik sharing benefit maupun profit silakan bisa dikirim melalui:
bisnisdirektorijateng@gmail.com
Ketentuan penulisan:
- Perhatikan gramatikal/tata bahasa, SPOK
- Tulis Atribusi baru nama, contoh: Ketua panitia, Ahmad, Direktur PT.X, Febita, dll
- Foto kirim beberapa dengan multi angle dan POI yg jelas
- Foto landscape
- Foto kirim terpisah dalam bentuk jpg (tidak nempel di word)
- Tulis caption foto, berisi: siapa/apa, di mana, kapan.
- Tulis berita di body email bukan word
- Subjek berita tulis KKN_kampus
- Tulis substansi atau summary materi yg disampaikan jangan hanya fokus pada kegiatan
- Tulis dg runtut
- Perhatikan nilai berita: penting, unik, human interest, luar biasa, dsb.
- Cantumkan nama reporter di bawah
Berita silakan kirim di email:
redaksidirektorijateng@gmail.com
Terima kasih
Belum ada Komentar untuk "Ketentuan Publikasi Kegiatan KKN di direktorijateng.id"
Posting Komentar